Jangan Sampai Ketinggalan, Ini Jadwal KRL Solo-Jogja Hari ini 20 Juni

Jadwal KRL Jogja Solo Hari Ini
Stasiun KRL Lempuyangan Yogyakarta. Foto: Isal

jogjakartanews.com- Bagi Anda warga Yogyakarta (Jogja) maupun Solo yang hendak bepergian menggunakan Kereta Rel Listrik (KRL), perlu cek jadwal KRL Solo-Jogja Hari ini agar tidak ketinggalan gerbong.

Berikut jadwal KRL Jogja-Solo lengkap dengan jam pemberangkatan berlaku hari ini, Senin 20 Juni 2022:

1. Stasiun Solo Balapan
05.05
06.31
08.17
09.00
09.40
11.20
12.25
14.30
15.32
16.33
18.05
19.10

2.Stasiun Purwosari
05.11
06.37
08.23
09.07
09.46
11.26
12.31
14.36
15.38
16.40
18.12
19.15

3.Stasiun Gawok
05.18
06.44
08.30
09.14
09.53
11.33
12.38
14.43
15.58
16.47
18.19
19.26

4.Stasiun Delanggu
05.24
06.50
08.48
09.20
09.59
11.39
12.44
14.49
16.04
16.53
18.25
19.45

5.Stasiun Ceper
05.31
06.57
08.55
09.27
10.18
11.46
12.51
14.56
16.11
17.00
18.32
19.52

6.Stasiun Klaten
05.40
07.06
09.04
09.36
10.28
11.55
13.00
15.05
16.21
17.10
18.42
20.01

7.Stasiun Srowot
05.47
07.13
09.11
09.43
10.35
12.02
13.07
15.12
16.28
17.17
18.49
20.08

8.Stasiun Brambanan
05.54
07.20
09.18
09.50
10.42
12.09
13.14
15.19
16.35
17.24
18.56
20.15

9.Stasiun Maguwo
06.02
07.28
09.26
09.58
10.50
12.17
13.22
15.27
16.44
17.33
19.05
20.23

10.Stasiun Lempuyangan
06.10
07.35
09.33
10.05
10.59
12.24
13.29
15.34
16.51
17.45
19.13
20.31

11.Stasiun Yogyakarta
06.14
07.39
09.37
10.09
11.03
12.28
13.33
15.38
16.54
17.49
19.16
20.35

Sebagai informasi, saat ini untuk jam operasional pelayanan KRL Solo-Yogyakarta PP dimulai pukul 05:05 hingga 18:30 WIB. Adapun tarif tiketnya hanya Rp 8.000 untuk sekali perjalanan. Pembelian tiket KRL Solo Jogja dapat menggunakan Kartu Multi Trip (KMT) dari KAI Commuter atau kartu uang elektronik dari bank. Seperti E-money Mandiri, Flazz BCA, BRIZZI, dan BNI Tap Cash selain itu bisa juga menggunakan aplikasi link. (*)

Editor: Hamzah

60 / 100

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Powered by rasalogi.com